Materi COOL Pemuda: Perbedaan antara revisi

Dari GBI Danau Bogor Raya
Lompat ke: navigasi, cari
k (upd)
 
k (upd)
Baris 19: Baris 19:
  secseparators=\n|
  secseparators=\n|
  count=15
  count=15
noresultsheader=<span></span>
</DPL>
</DPL>



Revisi per 4 Februari 2011 07.18

Materi COOL Pemuda merupakan bahan sharing pertemuan-pertemuan COOL bagi para jemaat pemuda setiap minggunya. Bahan sharing ini diterbitkan oleh Departemen Pemuda dan Anak GBI Jemaat Induk Danau Bogor Raya. Sebelum Februari 2011, materi COOL yang digunakan adalah sama baik untuk remaja maupun pemuda.

Mengasihi Tuhan dengan tubuhmu
Logo YS.png
Materi COOL Pemuda
PeriodeNovember 2011
MingguIV (2011-47)
Sebelumnya
    Kasihilah Tuhan, Allahmu, dengan segenap hatimu dan dengan segenap jiwamu dan dengan segenap akal budimu dan dengan segenap kekuatanmu. (Markus 12:30)
    Dalam Markus 12:30, Tuhan ingin agar umat-Nya mengasihi Dia dengan segenap kekuatan. Ini berbicara mengenai segenap tubuh kita. Untuk dapat mengasihi Tuhan dengan segenap tubuh kita, maka kita harus melakukan prinsip kebenaran Firman Tuhan.

    Pengajaran

    Cara mengasihi Tuhan dengan tubuh kita:

    1. Menyadari bahwa tubuh kita adalah rumah Roh Kudus (1 Korintus 3:16)
    2. Roh Kudus tinggal dalam hidup setiap orang yang sudah mengalami kelahiran baru. Artinya, sesungguhnya tubuh kita bukan milik kita sendiri lagi, tapi milik Tuhan.
    3. Mempersembahkan tubuh kita sebagai persembahan yang hidup, kudus dan berkenan (Roma 12:1)
    4. Arti dari persembahan yang hidup ialah mati dari dosa. Jadi jika kita tidak melakukan dosa dengan sengaja lagi, kita mengasihi Tuhan dengan segenap tubuh kita. Persembahan yang kudus dan berkenan berati dikhususkan untuk Tuhan.
    5. Menjaga agar tubuh kita tidak dicemari oleh dosa (2 Korintus 7:1)
    6. Apa yang kita lihat dan apa yang kita dengar dapat mencemari tubuh kita. Itu sebabnya kita harus menyaring segala yang kita lihat dan segala yang kita dengar.
    7. Memelihara tubuh kita agar sehat dan kuat untuk menjadi alatnya Tuhan (1 Tesalonika 5:23)
    8. Kesehatan jasmani adalah hal yang amat sangat mahal, jika kita dikaruniakan kesehatan jasmani, Tuhan punya tujuan agar kita dapat dipakai menjadi saksi-Nya dengan efektif.

    Diskusi

    • Sharingkan hal-hal yang masih kamu lakukan yang sebenarnya merusak tubuhmu.
    • Apa yang akan kamu lakukan agar dapat mengasihi Tuhan dengan segenap tubuhmu?
    Materi COOL Pemuda:

    Lihat pula