Article: 20221007/CLU: Perbedaan antara revisi
k (Penggantian teks - "| illustration= Logo COOL 2021 16x9.jpg" menjadi "| illustration16x9= Logo COOL 2021 16x9.jpg | illustration1x1= Logo COOL 2021 1x1.jpg") |
k (Penggantian teks - " " menjadi " ") |
||
(7 revisi perantara oleh pengguna yang sama tidak ditampilkan) | |||
Baris 1: | Baris 1: | ||
{{unified info | templatetype=cell | {{unified info | templatetype=cell | ||
| namespace= | | namespace= Article | ||
| pagename= | | pagename= 20221007/CLU | ||
| type= | | type= umum | ||
| | | title= Injil kekuatan Allah | ||
| captionstyle= | | captionstyle= | ||
| | | date= 2022-10-07 | ||
| name= | | name= Departemen COOL | ||
| completename= Departemen COOL | | completename= Departemen COOL | ||
| downloadurl= | | downloadurl= https://s.id/r7mcool | ||
| downloadcaption= Google Drive <span class="fas fa-download"></span> | | downloadcaption= Google Drive <span class="fas fa-download"></span> | ||
| illustration16x9= Logo COOL 2021 16x9.jpg | | illustration16x9= Logo COOL 2021 16x9.jpg | ||
| illustration1x1= Logo COOL 2021 1x1.jpg | | illustration1x1= Logo COOL 2021 1x1.jpg | ||
| summary= Sebab aku mempunyai keyakinan yang kokoh dalam Injil, karena Injil adalah kekuatan Allah yang menyelamatkan setiap orang yang percaya | | longsummary= <!-- 4-5 kalimat --> | ||
| summary= <!-- 2-3 kalimat --> | |||
| shortsummary= <!-- 1 kalimat --> Sebab aku mempunyai keyakinan yang kokoh dalam Injil, karena Injil adalah kekuatan Allah yang menyelamatkan setiap orang yang percaya | |||
}} | }} | ||
{{ | {{blockquoteAyat | ||
| quote= '''''Sebab aku mempunyai keyakinan yang kokoh dalam Injil, karena Injil adalah kekuatan Allah yang menyelamatkan setiap orang yang percaya, pertama-tama orang Yahudi tetapi juga orang Yunani, Sebab di dalamnya nyata kebenaran Allah, yang bertolak dari iman dan memimpin kepada iman, seperti ada tertulis: "Orang benar akan hidup oleh iman."''''' | | quote= '''''Sebab aku mempunyai keyakinan yang kokoh dalam Injil, karena Injil adalah kekuatan Allah yang menyelamatkan setiap orang yang percaya, pertama-tama orang Yahudi tetapi juga orang Yunani, Sebab di dalamnya nyata kebenaran Allah, yang bertolak dari iman dan memimpin kepada iman, seperti ada tertulis: "Orang benar akan hidup oleh iman."''''' | ||
| footer= {{sabdaweb2v|Roma 1:16-17}} | | footer= {{sabdaweb2v|Roma 1:16-17}} | ||
Baris 20: | Baris 22: | ||
== Pendahuluan == | == Pendahuluan == | ||
Mungkin masih belum banyak dari anggota COOL yang ada di komunitas kita sudah mengerti bahwa Injil adalah kekuatan Allah yang dapat menyelamatkan. Injil itu sendiri merupakan berita keselamatan bagi jiwa-jiwa yang | Mungkin masih belum banyak dari anggota COOL yang ada di komunitas kita sudah mengerti bahwa Injil adalah kekuatan Allah yang dapat menyelamatkan. Injil itu sendiri merupakan berita keselamatan bagi jiwa-jiwa yang belum mengalami keselamatan, {{sabdaweb2v|Yesaya 55:11}} menyatakan | ||
: '''''"demikianlah firman-Ku yang keluar dari mulut-Ku: ia tidak akan kembali kepada-Ku dengan sia-sia, tetapi ia akan melaksanakan apa yang Kukehendaki, dan akan berhasil dalam apa yang Kusuruhkan kepadanya"''''' | : '''''"demikianlah firman-Ku yang keluar dari mulut-Ku: ia tidak akan kembali kepada-Ku dengan sia-sia, tetapi ia akan melaksanakan apa yang Kukehendaki, dan akan berhasil dalam apa yang Kusuruhkan kepadanya"''''' | ||
Itu sebabnya mari kita pergunakan waktu dan kesempatan yang ada untuk mengingatkan serta meyakinkan kepada teman-teman anggota COOL dan teman seiman yang ada di mana pun untuk selalu membaca dan menghafalkan kebenaran Firman yang kita baca dan renungkan sehingga kita pribadi dan teman-teman seiman dapat mengalami kekuatan dari Injil yang kita miliki. | Itu sebabnya mari kita pergunakan waktu dan kesempatan yang ada untuk mengingatkan serta meyakinkan kepada teman-teman anggota COOL dan teman seiman yang ada di mana pun untuk selalu membaca dan menghafalkan kebenaran Firman yang kita baca dan renungkan sehingga kita pribadi dan teman-teman seiman dapat mengalami kekuatan dari Injil yang kita miliki. |
Revisi terkini sejak 22 November 2022 06.48
Materi COOL Umum | |
---|---|
Tanggal | Jumat, 07 Oktober 2022 |
Penulis | Departemen COOL |
Unduh | Google Drive |
| |
|
Sebab aku mempunyai keyakinan yang kokoh dalam Injil, karena Injil adalah kekuatan Allah yang menyelamatkan setiap orang yang percaya, pertama-tama orang Yahudi tetapi juga orang Yunani, Sebab di dalamnya nyata kebenaran Allah, yang bertolak dari iman dan memimpin kepada iman, seperti ada tertulis: "Orang benar akan hidup oleh iman."
Pendahuluan
Mungkin masih belum banyak dari anggota COOL yang ada di komunitas kita sudah mengerti bahwa Injil adalah kekuatan Allah yang dapat menyelamatkan. Injil itu sendiri merupakan berita keselamatan bagi jiwa-jiwa yang belum mengalami keselamatan, Yesaya 55:11 menyatakan
- "demikianlah firman-Ku yang keluar dari mulut-Ku: ia tidak akan kembali kepada-Ku dengan sia-sia, tetapi ia akan melaksanakan apa yang Kukehendaki, dan akan berhasil dalam apa yang Kusuruhkan kepadanya"
Itu sebabnya mari kita pergunakan waktu dan kesempatan yang ada untuk mengingatkan serta meyakinkan kepada teman-teman anggota COOL dan teman seiman yang ada di mana pun untuk selalu membaca dan menghafalkan kebenaran Firman yang kita baca dan renungkan sehingga kita pribadi dan teman-teman seiman dapat mengalami kekuatan dari Injil yang kita miliki.
Apakah kita sudah mengalami kekuatan dari Injil secara pribadi? Sharing-kan.
Isi dan sharing
- Membangkitkan iman (Roma 1:17)
- "Segala perkara dapat kutanggung di dalam Dia yang memberi kekuatan kepadaku."
- Memberi kekuatan melawan kedagingan (Roma 1:16)
- "dan terimalah ketopong keselamatan dan pedang Roh, yaitu firman Allah."
- Menjadi pribadi yang tangguh (Roma 1:17)
- "Firman-Mu itu pelita bagi kakiku dan terang bagi jalanku."
Kita sebagai orang percaya tentunya tidak menutup kemungkinan bisa saja mengalami kelemahan secara jasmani atau pun rohani, namun di saat kita mengingat kembali akan kebenaran dalam Injil tersebut pasti dapat memperoleh kekuatan dan penghiburan, sebab di dalam Injil yang kita baca dan renungkan memiliki kuasa yang besar. Filipi 4:13,
Injil yang kita baca dan renungkan setiap hari juga dapat memampukan kita untuk terus dapat menyalibkan kedagingan dalam diri kita yang sewaktu waktu dapat muncul dan bangkit dalam diri kita, oleh karena kebenaran Firman yang kita baca dan renungkan dapat memenangkan dan memampukan kita untuk mengalahkan kedagingan kita, sebab Injil itu sendiri merupakan senjata rohani dalam peperangan rohani dalam melawan kedagingan dalam diri kita. Efesus 6:17,
Agar dapat menjadi umat pemenang yang pasti kita harus kuat dan tangguh dalam menghadapi berbagai tantangan dan masalah sehingga kita dapat melewatinya, melalui Firman yang selalu kita baca dan renungkan membuat kita menjadi kuat dan tangguh itu sebabnya jangan pernah kita lalai dalam membaca dan merenungkan firman-Nya dalam Mazmur 119:105,
Kesaksian
Pada saat bagaimana Injil dapat memberikan kekuatan dalam hidup Anda? Sharing-kan.
Kesimpulan dan saling mendoakan
Jangan pernah lalai dalam membaca dan merenungkan Firman-Nya.
Jadwal
- 07 Okt: Materi COOL
- 14 Okt: Materi COOL
- 21 Okt: Doa
- 28 Okt: Sharing evaluasi hasil materi minggu pertama dan kedua