"Kemalasan" vs "kerajinan" (2)
Dari GBI Danau Bogor Raya
Materi COOL Remaja | |
---|---|
Periode | Februari 2011 |
Minggu | IV (2011-08) |
Sebelumnya | |
Selanjutnya |
Pertumbuhan kemalasan
Lalai/tidak disiplin | ==> | Mulai memilih pilihan-pilihan yang “gampang“ dalam kehidupan sehari-hari | ==> | Menjadi kebiasaan ("malas") |
Dampak kemalasan-kerajinan
Kemalasan | Kerajinan |
---|---|
Kita tidak boleh menyerah pada kemalasan yang sudah menjadi pembawaan/ sifat dasar kita, oleh karena kita harus memupuk sifat rajin dan memerangi kemalasan.
Berikut ini adalah hal-hal praktis untuk memerangi kemalasan:
- Berpuasa secara konsisten.
- Bangun pagi-pagi.
- Berolah raga secara teratur.
- Isilah waktu kosong dengan melakukan sesuatu yang kreatif.
- Belajar mengatur waktu dengan baik dan buatlah jadwal harian.
Proyek ketaatan
- Tuliskan dan hapalkan Roma 12:11.
- Pilihlah salah satu tokoh ini: Daud, Yosua, Gideon. Temukan sifat-sifat rajin yang ada pada mereka dan hasil apa yang mereka peroleh!